Home FASILITAS

Demi  memberikan  yang  terbaik masyarakat, sejak tahun 2005 hingga kepada saat ini PT Hogy indonesia telah menerapkan standarisasi  SO:  13485,  
setelah  sebelumnya pada tahun 2003 hingga 2005 diterapkan SO:  9001  yang  merupakan  standarisasi  atas proses integrasi dari penerapan SO: 9002 yang diberlakukan pada tahun 2002 sampai dengan 2004.

Untuk  kemudahan  proses  pengiriman  dan interaksi dengan pengguna produknya, PT Hogy    ndonesia berpusat di Zona Pemrosesan Ekspor (Bounded Zone) Kota industri  MM2100,  dengan  etak    geografis yang strategis yakni  sekitar 35  km dari Jakarta Kota dan 30 km dari Pelabuhan Laut Jakarta Secara  teknis,  
kemampuan  mesin  yang digunakan PT Hogy I ndonesia telah teruji untuk mengolah bahan utama produksi Dispo  yang  terbuat  dari  Spunlace  Non-Kain, yakni salah satu bahan terbaik di dunia untuk memerangi penyebaran virus dan infeksi di rumah sakit yang telah disesuaikan dengan prosedur dan standar nternasional